Login

 

 
 

Forum POI/ObjekWisata: Air Terjun: Madakaripura

 
 artikelgalerilokasiforum

 

 
TopikAir Terjun: Madakaripura
Penulis  

(GMT) 00:00:00 Kamis, 08 Januari 2004 

Tanggapan : 4

Dilihat: 6061

Kategori : POI/ObjekWisata 


Kawasan wisata Gunung Bromo ternyata menyimpan satu lokasi wisata yang unik dan menawan. Lokasinya tidak jauh dari lautan pasir Bromo, hanya sekitar 45 menit ke arah Probolinggo (ke Utara). Namanya adalah ...

 

 Halaman : 1  

 
Tanggapan

tour division turindo, (GMT) 01:51:48 Sabtu, 12 April 2008)

 

ada retribusi ga untuk masuk ke situ? bus besar bs masuk sampe mananya? thx

Eros A., (GMT) 01:59:04 Jumat, 09 April 2010)

 

@ Turindo : Bus besar (OH) gk masuk bos. Retribusi 2.000/pax.

y_gunawan, (GMT) 10:04:16 Selasa, 27 Juli 2010)

 

Saya sekeluarga baru saja dari madakaripura, memang bagus dan layak dikunjungi.

Saya tambahkan bbrp catatan buat rekan2 yg akan berkunjung ke sana :

- perjalanan cukup sulit ditempuh jika bawa orang tua dan anak kecil

- adanya pemaksaan dari penduduk sekitar utk menjadi guide kita jk kita bawa anak2. Harga tdk mahal tp caranya yg membuat kita tdk nyaman

- mobil yg kita parkir tiba2 dicuci tanpa ijin lalu minta uang, kadang diberi sekedarnya mrk minta tambah dg alasan yg cuci byk. Kita harus tegas spy tdk diperas.

Fanny Meliana, (GMT) 11:25:14 Jumat, 29 Juni 2012)

 

Mau tolong tanya rute ke sana nanjak curam gak ya ? kalau mobil kecil jenis sirion 1300 cc kuat gak kesana


Anda diharuskan login terlebih dahulu sebelum memberi tanggapan.
navigasi.net 2003 - 2024