Login

 

 
 

Forum Perangkat GPS: Memanfaatkan Informasi "Road" pada Google Earth untuk digunakan pada GPS

 
 
 
TopikMemanfaatkan Informasi "Road" pada Google Earth untuk digunakan pada GPS
Penulis  kharistya

(GMT) 13:12:31 Jumat, 18 Desember 2009 

Tanggapan : 3

Dilihat: 1125

Kategori : Perangkat GPS 


Salam kenal untuk para suhu Navnet.

Berhubung saya suka cari2 jalan kecil menggunakan sepeda, saya punya niatan, memanfaatkan informasi jalan pada GE untuk digunakan / dijadikan file IMG.

Soalnya untuk peta Navnet, masih kurang dalam segi kelengkapan jalan2 dan juga nama jalan. Klo bisa menggunakan informasi yg Di google earth bagus sekali. banyak jalan kecil yang bisa di ambil dan sangat berguna sekali. Untuk itu saya berharap sekali para suhu disini membagikan ilmunya.

Selain itu saya sudah mencoba membuat peta daerah kelurahan daerah saya, yang di Peta Navnet tidak ada, hanya bingung untuk memasukkan ke dalam receiver GPS (format IMG), adapun tipe yang receiver yg digunakan Garmin VIsta HCX dan gpsmap 60 csx

terimakasih untuk perhatiannya

 

 Halaman : 1  

 
Tanggapan

Isra, (GMT) 15:34:17 Jumat, 18 Desember 2009)

 

kirimin aja filenya dalam bentuk zip ke suhu2 navnet biar diupdate... supaya semuanya bisa ikut menikmati....

Bravo.

Boedi, (GMT) 15:48:53 Jumat, 18 Desember 2009)

 

Betul Silahkan kirim mentahnya saja...dalam gdb. gpx atau yg lain

kharistya, (GMT) 09:51:24 Rabu, 23 Desember 2009)

 

Sudah di ke bagian upload peta ko. Lalu pertanyaannya yang memanfaatkan peta jalan di Google earth, ada yang bisa ga?


Anda diharuskan login terlebih dahulu sebelum memberi tanggapan.
navigasi.net 2003 - 2024